Ciri - Ciri Seseorang Mencintaimu dengan Tulus
1. Seseorang yang mencintaimu dengan tulus pastinya ia akan menerima kamu apa adanya, hehe,...itu sudah pasti. 😄😄😄
2. Seseorang yang mencintaimu dengan tulus ia selalu menghormati keputusanmu,ia tidak akan menuntut atau melarangmu tetapi ia akan memberikan ruang untuk kamu bisa melakukan apa yang kamu sukai dan selalu mendukung karena ia percaya sepenuhnya denganmu. 😊😉
3. Seseorang yang mencintaimu dengan tulus ia slalu ada buat kamu disaat kamu sedang sedih, senang, duka dan bahagia, ia akan selalu menemani disaat kamu down, ia pasti akan memberikan suport buat kamu.
4. Seseorang yang mencintaimu dengan tulus ia akan selalu memberikan waktu sepenuhnya untukmu walaupun kerjanya numpuk se-gudang ia pasti akan selalu bisa meluangkan waktunya hanya buat kamu,..karena menurutnya kamulah yang terpenting.
5. Seseorang yang mencintaimu dengan tulus ia akan selalu mendengarkan keluh kesahmu dan selalu memberikan nasehat terbaik untukmu.
6. Seseorang yang mencintaimu dengan tulus ia selalu menjaga harga dirimu,selalu menjaga perasaanmu dan selalu menghormatimu karena tidak ingin kau merasa tersinggung.
7. Seseorang yang mencintaimu dengan tulus ia selalu ingin berada didekatmu dan menghabiskan hari - hari bersamamu,selalu ingin bersamamu
8. Seseorang yang mencintaimu dengan tulus ia akan bertindak seperti saudara dari pada seperti seorang kekasih.
9. Seseorang yang mencintaimu dengan tulus ia akan selalu mengingat setiap kata-kata yang kamu ucapkan bahkan kata - kata yang kamu sendiri lupa pernah mengatakannya.
10. Seseorang yang mencintaimu dengan tulus ia akan memberikan perhatian lebih padamu.
11. Seseorang yang mencintaimu dengan tulus ia selalu ingin tau apa saja yang sedang kamu lakuin sepanjang hari karena ia ingin tau kegiatanmu sehari- hari,.....dan belajar menyukai apa saja yang kamu sukai
12. ini yang terakhir ia selalu menjaga komunikasi baik denganmu dan berusaha mengetahui keadaanmu,..ia akan selalu memberikan kasih sayang dengan mengucapkan lebih dari sekedar mengatakan I Miss You, tapi ucapan - ucapan santai seperti selamat pagi,siang dan selamat malam, kamu lagi ngapain, udah makan belum,..itu adalah tanda perhatiannya dan ungkapan perasaan cintanya padamu karena ia selalu merindu lebih dari sekedar kata - kata mesra.
Itulah 12 ciri - ciri seseorang mencintaimu dengan tulus,ini hanyalah referensi semata menurut pengalaman dan buku yang saya baca,...semoga kalian bisa menemukan dan merasakan sendiri seseorang yang mencintaimu dengan tulus karena sebenarnya cinta yang tulus tidak bisa dikatakan,sejuta kata bahkan seribu kata pun tidak akan bisa menggambarkannya tetapi hanya hati yang bisa merasakan cinta yang benar" tulus karena hati tidak akan pernah bisa salah menilai atau memilih cinta.
I love u someone,verry much.
No comments:
Post a Comment